Like Us

Banyak kerjaan membantu membuat website teman, karena teman tidak terlalu mengerti bahasa pemrograman, akhirnya saya putuskan selalu membuat websitenya menggunakan Content Management System (CMS) WPS. Disini saya selalu googling mencari template yang bagus dan gratis atau bajakan, sesuai dengan kesukaan teman. 

Entah kenapa ada beberapa website teman selalu mudah dihack, dan ternyata setelah saya telusuri, sering di hack karena template yang digunakan mengandung script bahaya yang dapat mudah hacker masuk dan merubah tampilan atau memberatkan system, ini salah satu nasib menggunakan template bajakan atau gratisan :).

Setelah saya googling akhirnya ketemu plugin untuk mendeteksi script jahat yang terdapat pada template tersebut. Nama pluginnya adalah Theme Authenticity Checker (TAC), silahkan dibaca dulu baru didownload plugin tersebut, semoga berguna bagi kita pengguna CMS WPS.
Download : http://p.pw/tJx

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama

Teknologi

FB GEG East Jakarta